PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PADA SEKOLAH SMP PGRI 371 PONDOK AREN BERBASIS WEB

Authors

  • Naufal Surya Anggana Universitas Pamulang
  • Rafi Luthfansyah Universitas Pamulang
  • Rahman Maulana Universitas Pamulang
  • Saprudin Universitas Pamulang

Keywords:

Information System, School, Website Based Application

Abstract

 

SMP PGRI 37I Pondok Aren merupakan sebuah sekolah menengah pertama yang terletak didaerah Pondok Aren, Tangerang Selatan. Dalam menyebarkan informasi ataupun berita masih mengandalkan mading ataupun brosur sekolah. Cara tersebut sudah tidak efektif lagi, karena apabila masyarakat ingin mencari tahu informasi mengenai sekolah tersebut, maka harus datang ke sekolah. Oleh karena itu untuk mengatasi masalah tersebut maka penulis mengusulkan sebuah rancangan sistem informasi sekolah berbasis web. Dalam pengumpulan data dilakukan secara observasi dan wawancara. Dalam perancangan ini penulis menggunakan Bahasa pemrograman HTML dan CSS serta menggunakan framework Laravel. Alat yang digunakan untuk analisis dan perancangan sistem adalah Entity Relationship Diagram (ERD), Logical Record Structure (LRS), Use case diagram, dan Activity diagram. Dalam sistem ini dapat menambahkan informasi ataupun berita dalam sebuah postingan. Penulis berharap dari hasil rancangan sistem informasi sekolah ini dapat memudahkan masyarakat dalam mencari informasi sekolah tersebut, sehingga tidak perlu lagi datang ke sekolah untuk mendapatkan informasi. Selain mendapatkan informasi sekolah tersebut, masyarakat bisa melihat kegiatan ataupun berita terkini tentang sekolah tersebut.

References

A. W. Subroto, R. A. Agustina, F. A. Chelsea, And D. A. Anggoro, “Perancangan Sistem Informasi Sekolah Berbasis Website Sebagai Sarana Promosi Pada Sdn Toso 02,” Abdi Teknoyasa, Pp. 63–66, 2021, Doi: 10.23917/Abditeknoyasa.V2i2.201.

P. Pariaman Berbasis Web Darmansah And Z. Suhendro, “Sistem Informasi Sekolah Pada Sekolah Dasar Negeri 21 Sungai Geringging Kabupaten Padang Pariaman Berbasis Web,” Matrik : Jurnal Manajemen, Teknik Informatika Dan Rekayasa Komputer, Vol. 19, No. 2, Pp. 235–245, 2020, Doi: 10.30812/Matrik.V19i2.639.

R. T. Djaelangkara, R. Sengkey, And O. A. Lantang, “Perancangan Sistem Informasi Akademik Sekolah Berbasis Web Studi Kasus Sekolah Menengah Atas Kristen 1 Tomohon,” Jurnal Teknik Elektro Dan Komputer, Vol. 4, No. 3, Pp. 86–94, 2015.

Y. Irawan, N. Susanti, And W. A. Triyanto, “Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Sekolah Berbasis Website Untuk Penyampaian Informasi Sekolah Dan Media Promosi Kepada Masyarakat,” Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro Dan Ilmu Komputer, Vol. 7, No. 1, Pp. 257–262, 2016, Doi: 10.24176/Simet.V7i1.512.

A. Nuryansyah Et Al., “Pengembangan Sistem Informasi Sekolah Berbasis Website Di Smk Taman Karya Madya Ngemplak,” Jintech: Journal Of Information Technology, Vol. 1, No. 2, Pp. 21–31, 2020, Doi: 10.22373/Jintech.V1i2.593.

B. Suhendar, “Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Sekolah Berbasis Web Di Sma 2 Kota Serang,” Jurnal Sistem Informasi Dan Informatika (Simika), Vol. 1, No. 01, Pp. 52–65, Sep. 2018, Doi: 10.47080/Simika.V1i01.47.

H. Nuryansyah And E. Hermawan, “Perancangan Sistem Informasi Manajemen Ekstrakurikuler Berbasis Web Pada Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 5 Kota Bandung,” Jurnal Sisfokom (Sistem Informasi Dan Komputer), Vol. 10, No. 3, Pp. 298–305, Nov. 2021, Doi: 10.32736/Sisfokom.V10i3.1199.

V. Feladi And F. Marlianto, “Perancangan Sistem Informasi Sekolah Berbasis Web Di Sma Wisuda Pontianak,” Prosiding Simposium Nasional Multidisiplin (Sinamu), Vol. 4, P. 252, Feb. 2023, Doi: 10.31000/Sinamu.V4i1.7882.

Published

2023-06-15

Issue

Section

Articles