PELATIHAN MICROSOFT WORD UNTUK MENUNJANG PROSES PENDIDIKAN RUMAH YATIM DAARUS SAADAH DESA RAWA KALONG KEC.GUNUNG SINDUR BOGOR
Abstract
Di era globalisasi dimana teknologi, informasi, dan komunikasi (TIK) sangat cepat berkembang maka dunia pendidikan mengalami perubahan dalam pengelolaannya sebagai dampak dari tuntutan memanfaatkan teknologi perubahan dalam pembelajaran dan tuntutan melakukan inovasi menjadi hal penting yang harus dilakukan. Berbagai aplikasi tersedia dan dapat memanfaatkan pendidik untuk mengembangkan media pembelajaran. Aplikasi microsoft word sangat penting digunakan diera digital ini, dimana microsoft word ini baik digunakan untk anak Sekolah Dasar hingga Perguruan Tinggi bahkan untuk pekerja sekalipun. Dengan penggunaan yang semakin diminati oleh beberapa kalangan baik dari sektor perkantoran maupun dunia pendidikan. Untuk itu dibuatlah pelatihan dalam rangka pengabdian kepada masyarakat yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan serta pemahaman adik-adik di Rumah Yatim Daarus Saadah dengan jumlah peserta sebanyak 50 orang. Berdasarkan pelatihan yang diberikan diperoleh hasil dari para peserta sangat antusias untuk mengikuti pelatihan ini, disisi lain kurangnya pengetahuan dan pelatihan membuat peserta sangat kesulitan dalam mengoperasikannya. Setelah pelatihan dilakukan terdapat 90% peserta dapat memahami dan mempraktikkannya, karena metode yang dipakai dengan cara memandu para peserta untuk mempraktikan materi apa yang disampaikan. Pelatihan ini sangat berguna bagi para peserta untuk menambah wawasan
References
Radhya,Y.,Edriati,S.,&Yuhendri,R (2020). Pelatihan Microsoft Office Sebagai Upaya Peningkatan kemampuan Mahasiswa Dalam mengolah Data. Rangkiang : Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat
B. Ngatmiyatum.”peningkatan kemampuan Penggunaan Microsoft Office 36. Melalui Pelatihan Dan Simulasi Pad guru Sekolah Dasar
F. Asy Syifa Nurul Haq And K. Asmr “Pelatihan Penggunaan Microsoft Word Dalam Membuat Media Pembelajaran
Astuti,’’Pelatihan Komputer Program Microsoft Office 2013 Pada SMAN 12 Banjarmasin Auliya”
K.Kahirullah, S.A.Saputera ,And S. Fernandez. ‘’Peningkatan Keterampilan Komputer Dan Pengenalan Persngkat Lunak Microsoft Office Bagi Guru Dan Siswa SDN 17 Kota Bengkulu”