PEMANFAATAN PEMANDIAN UMUM SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DI DESA TANJUNG SALUKSUK
Abstract
Tanjung Saluksuk merupakan salah satu desa yang ada di Kecamatan Pegagan Hilir, Kabupaten Dairi, memiliki luas wilayah sebesar 1.927,80 km² (BPS, 2022). Desa Tanjung Saluksuk terdiri dari Dusun Pange Pinto, Dusun Saluksuk dan Dusun Sosor Baru. Desa Tanjung Saluksuk memiliki jumlah kepala keluarga sebanyak 169 KK dengan ansumsi setiap KK memiliki 4-5 orang, merupakan wilayah sektor pertanian seperti durian dan duku, tergantung pada persediaan air. Lokasi penelitan ini dilakukan di Desa Tanjung Saluksuk Kecamatan Pegagan Hilir. Alasan memilih lokasi ini adalah program Kuliah Pengabdian Pada Masyarakat (KPPM) dari Prodi Manajemen Pengelolaan Sumber Daya Perairan UHKBPNP. Sebagian besar masyarakat yang ada di Desa Tanjung Saluksuk memanfaatkan pemandian umum untuk MCK, selain itu, jika pemandian umum tidak mengalir maka masyarakat desa menampung air hujan di bak penampungan air di rumah masing-masing. Kesimpulan yang diperoleh adalah. Perilaku masyarakat dalam memanfaatkan tempat pemandian umum (kobak)sebagai sarana MCK di Desa Tanjung Saluksuk dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor diantaranya: a.Faktor ekonomi, b.Faktor lingkungan, dan c. Faktor sosial budaya; 2. Dampak pemanfaatan tempat pemandian umum (kobak)sebagai sarana MCK bagi kesehatan masyarakat. ; 3. Terpenuhinya kebutuhan akan kesehatan yang sesuai dengan stadar peilaku hidup bersih dan sehat yang direncanakan oleh pemerintah.
References
D. I. Pekon Et Al., “Sosialisasi Dan Pendampingan Manfaat Nib Bagi Pelaku Umkm,” Vol. 1, No. 2, Pp. 249–253, 2022.
A. V. Putrisia, C. Ain, And A. Rahman, “Analisa Produktivitas Primer Sebagai Upaya Pengelolaan Kualitas Air Di Waduk Jatibarang, Semarang,” Trit. J. Manaj. Sumberd. Perair., Vol. 18, No. 1, Pp. 1–9, 2022, Doi: 10.30598/Tritonvol18issue1page1-9.
R. Retno Et Al., “Sosialisasi Manajemen Kualitas Air Dalam Upaya,” Vol. 1, No. 2, Pp. 117–121, 2022.
N. Ratama, S. Mulyati, T. Informatika, And U. Pamulang, “Pemanfaatan Internet Dalam Pengembangan Materi Pembelajaran Pada Guru Mi Hidayatull,” Vol. 1, No. 2, 2022.
W. A. Wiwi And M. Syahlanisyiam, “Sosialisasi Penggunaan Internet Yang Sehat Bagi Anak-Anak Di Yayasan Domyadhu,” Abdi J. Publ., Vol. 1, No. 1, Pp. 13–17, 2022.
W. Waileruny, T. Kesaulya, And Y. M, “Analisis Usaha Perikanan Pancing Tuna Di Kecamatan Amahai Kabupaten Maluku Tengah,” Trit. J. Manaj. Sumberd. Perair., Vol. 18, No. 1, Pp. 38–46, 2022, Doi: 10.30598/Tritonvol18issue1page38-46.
T. Widianto And S. Supriyono, “Pengaruh Kepemimpinan Dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Bank Syariah Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening,” Probank J. Ekon. Dan Perbank., Vol. 3, No. 2, Pp. 52–59, 2018, Doi: 10.36587/Probank.V3i2.379.
A. Di, S. M. P. Mizan, T. Informatika, U. Pamulang, J. Puspitek, And K. Pamulang, “Sosialisasi Penggunaan Media Sosial Yang Bijak Dan,” Vol. 1, No. 2, Pp. 169–174, 2022.