SOSIALISASI CYBER SECURITY UNTUK MENINGKATKAN LITERASI DIGITAL
Abstract
Cyber Security adalah suatu kegiatan dan aktivitas perlindungan kepada digital terhadap sistem komputer dari beberapa serangan ataupun akses ilegal yang mampu mengganggu keamanan data dan informasi di suatu jaringan. Serangan ini biasanya dikenal dengan sebutan cyber attack atau cyber crime, pada kesempatan didalam kegiatan pengabdian kepada masyarakat pembahasan ini menjadi pengantar materi dimana dalam kegiatan ini memberikan sebuah pentingnya dalam memahami dan penanggulangan dalam perlindungan terhadap Cyber Security, dan juga dalam mengingatkan Literasi digital dimana Literasi Digital adalah kemampuan dalam memahami dan memakai informasi dari berbagai sumber yang diakses dengan komputer, dengan adanya pemahaman Cyber Scurity diharapkan dapat memberikan perlindungan dan memberikan kemampuan dalam meningkatkan penggunaan internet terutama dalam Literasi Digital.
References
H. Supendar And Y. Handrianto, “Simple Queue Dalam Menyelesaikan Masalah Manajemen Bandwidth Pada Mikrotik Bridge,” Bina Insa. Ict J., Vol. 4, No. 1, Pp. 21–30, 2017.
M. Fauzan, E. Purnomo, W. A. Priyono, S. N. Sari, And A. Wulandari, “Sekuritas Jaringan Komunikasi Voice Over Internet Protocol ( Voip ),” Vol. 6, No. 2, Pp. 183–188, 2012.
C. P. Paramitha, M. Risnasari, And S. D. Saputro, “Pengembangan Sistem Informasi Absensi Siswa Berbasis Java Desktop Di Sma Darul Kholil Bangkalan,” J. Ilm. Edutic, Vol. 4, No. 2, Pp. 63–70, 2018.
W. Lestari, T. Informatika, U. Nahdlatul, U. Alghazali, T. Informatika, And U. D. Bangsa, “Kommas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang Informasi Administrasi Pengelolaan Keuangan Siswa Pada Mi Kommas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang,” Pp. 1–10.
N. Ratama Et Al., “Sosialisasi Penggunaan Ecommerce Dalam Perkembangan Bisnis Di Era Digital,” Abdi J. Publ., Vol. 1, No. 1, Pp. 6–12, 2022.
D. Rasapta Et Al., “Mengenal Dan Menerapkan Ecommerce Untuk Mengambil Peluang Usaha Untuk Generasi Muda Di Smk Bistek Cibinong,” Abdi J. Publ., Vol. 1, No. 1, Pp. 1–5, 2022.
I. Faisal And A. Fauzi, “Analisis Qos Pada Implementasi Manajemen Bandwith Menggunakan Metode Queue Tree Dan Pcq (Per Connection Queueing),” Penelit. Tek. Inform. Univ. Prima Indones. Medan, Vol. 1, No. April 2018, P. 142, 2018.
T. D. . Niki Ratama, Aries Saifudin, Munawaroh, Yulianti, “Kommas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang Pembelajaran Dalam Peningkatan Pengetahuan Internet Sehat Dan Aman Bagi Ibu-Ibu Kommas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang,” Kommas J. Pengabdi. Kpd. Masy., Vol. 1, No. 1, Pp. 87–92, 2015.
K. Nugroho, A. D. Abrariansyah, And S. Ikhwan, “Perbandingan Kinerja Library Paramiko Dan Netmiko Dalam Proses Otomasi Jaringan,” Vol. 1, 2020.
D. N. Ilham, “Implementasi Metode Simple Queue Dan Queue Tree Untuk Optimasi Manajemen Bandwith Jaringan Komputer Di Politeknik Aceh Selatan,” Methomika J. Manaj. Inform. Komputerisasi Akunt., Vol. 2, No. 1, Pp. 43–50, 2018.